Menu


    Mempunyai blog yang memiliki traffic atau pengunjung banyak pastilah menjadi kepuasan seorang blogger. Banyak cara untuk menaikkan traffick blog, rajin blogwalking adalah salah satunya. Ada cara yang ampuh untuk menambah pengunjung di blog kita, yaitu dengan situs Plipeo.
    Cara kerja dari Plipeo yaitu Plipeo menyediakan widget untuk anggota yang sudah terdaftar. Widget tersebut dipasang di oleh pemilik blog agar nantinya akan ada timbal balik antar anggota Plipeo. Widget ini akan memunculkan artikel secara acak dari blog-blog yang terdaftar di Plipeo. Jadi, artikel Anda akan muncul serentak dalam widget-widget ratusan blog lain yang juga terdaftar dalam Plipeo.
    Plipeo adalah salah satu dari situs pengumpul berita yang amat banyak bertebaran di intenet. Tapi keunggulan dari Plipeo adalah buatan dalam negeri. Plipeo didominasi oleh blogger dalam negeri dengan semboyannya Connecting Indonesian Bloggers. Bagi Anda yang memiliki artikel blog berbahasa Indonesia, Plipeo jauh lebih tepat ketimbang produk luar lain. Dan lebih cepat meningkatkan jumlah pengunjung.


    Daftar di Plipeo.com
    Untuk mendaftarkan blog anda di Plipeo, caranya sangat mudah.


    Setelah di klik, dan muncul gambar di atas., berikutnya mengatur widget yang akan kita pasang di blog kita. Seperti yang terlihat di bawah.



    Setelah widget kita atur, copy code HTML yang ada, paste di blog kita.

    Selesai.


    Yang berikutnya adalah pertama tama kita harus menulis artikel mengenai Plipeo di blog kita, bisa cara pendafataran di Plipeo, atau apapun yang berhubungan dengan Plipeo. Setelah artikel mengenai Plipeo kita posting. Upload postingan mengenai Plipeo tersebut ke situs Plipeo di menu Tambah Posting Anda. Untuk artikel Plipeo, pilih kategori Support Us. Screenshot-nya seperti yang di bawah.

    Setelah semuanya sudah dilakukan. Berikutnya adalah meng-upload postingan kita sendiri di Plipeo.
    Selamat mencoba.

    1 komentar:

    1. Kok gak bisa diakses???

      Kunjungi kami di http://smartminimarket.blogspot.com/

      BalasHapus

     
    Top