Menu


    Pas blogwalking nemu tutorial keren nih, memasang widget efek salju berguguran di blog. Beda dengan tutorial efek salju yang lain, widget salju ini tampak nyata, ditambah salju yang bergerak ke kiri dan ke kanan seolah - olah ada angin kecil yang bertiup. Ini buat yang belum tahu aja ya, kalo ada yang udah pernah lihat ya jangan ngomel . Maaf kalo ngga ada demonya. Tapi cara pasang dan cara menghapusnya gampang kok. 

    Berikut langkah - langkahnya:
    • Yang jelas harus login ke blogger
    • Klik rancangan > edit HTML
    • Centang expand template widget
    • Cari kode </head>, kemudian paste kode berikut di atas kode </head>

    <!--salju duka-->
    <script src='http://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.4.4/jquery.min.js' type='text/javascript'/>
    <script src='http://www.zachstronaut.com/projects/winternetizer/winternetizer-combined-min.js' type='text/javascript'/>

    • Sudah di paste? Silahkan klik pratinjau terlebih dahulu
    • Jika kurang suka, klik bersihkan edit untuk mengembalikan seperti semula.
    • Jika suka, klik simpan.

    Sumber

    1 komentar:

     
    Top